Modifikasi Jurnal Umum Excel Akuntansi

Di dalam Excel Akuntansi Jurnal dilakukan dalam bentuk baris atau kebawah.  Artinya data selalu bertambah kebawah, tidak seperti program aplikasi Akuntansi yang lain dimana setelah dilakukan jurnal dan di rekam, maka tampilannya hilang.  Tidak sama halnya dengan di Excel Akuntansi dimana semua yang telah dijurnal sebelumnya maka akan tampak dilembaran sheet Excel. Untuk mempermudah dalamLanjutkan membaca “Modifikasi Jurnal Umum Excel Akuntansi”

Neraca Saldo

Kenapa langsung neraca saldo? Padahal kan kalau di teori setelah Jurnal umum tuh Buku besar. Ya, kalau menurut siklus Akuntansi setelah kita menjurnal memang akan dilanjutkan ke buku besar.  Inilah bedanya antara teori dengan praktek.  Pencatatan menggunakan program komputer diarahkan untuk menghasilkan laporan yang cepat, tepat dan efisien sehingga kita disini cuma menjurnal dan langsungLanjutkan membaca “Neraca Saldo”

Memodifikasi Rumus Jurnal

Pada pelajaran yang lalu. Waduh..udah ngajarin nih…maksudnya postingan yang lalu, kita sudah belajar bagaimana cara membuat rumus untuk jurnal, yaitu menggunakan rumus Vlookup yang mengambil data dari tabel perkiraan di Sheet1 (Perkiraan). Pada bagian berikut kita akan memodifikasi rumus supaya tampilannya lebih bagus pada saat menjurnal. Adapun modifikasi yang bisa kita lakukan yaitu sebagai berikutLanjutkan membaca “Memodifikasi Rumus Jurnal”

Rumus untuk Jurnal

Setelah kita membuat daftar perkiraan di sheet1 atau sheet Perkiraan, kemudian kita buat tabel untuk jurnal yang ada di sheet2 (Sheet Jurnal), maka langkah selanjutnya adalah membuat rumus yang digunakan untuk menjurnal. Dalam menjurnal nantinya kita cukup mengetikkan kode dari perkiraan seperti yang ada di sheet Perkiraan tersebut. Misalnya Perkiraan Kas, kita cukup ketikkan angkaLanjutkan membaca “Rumus untuk Jurnal”

Contoh Kasus Penerapan Akuntansi Excel

Untuk lebih mudah dalam memahami dan mempraktekkan Akuntansi Excel, berikut ini masprim berikan contoh dalam sebuah kasus.  Contoh kasus yang diberikan adalah contoh yang sangat sederhana.  Untuk penerapan dalam sebuah perusahaan atau pembelajaran yang akan diajarkan kepada anak didik, tentu harus dikembangkan lagi. Disini kita akan menggunakan rumus antar Sheet yaitu menghubungkan antara beberapa sheetLanjutkan membaca “Contoh Kasus Penerapan Akuntansi Excel”

Memulai Akuntansi Excel

Kami pastikan anda sudah familier dengan yang namanya excel, kalau belum ya.. kayakanya agak repot dech.. sebaiknya belajar dulu microsoft office (Word, Excel, Access, Power Point). Karena nanti rumus yang mau kita buat merupakan pengembangan dari rumus-rumus dasar Excel. Selain itu yang lebih penting juga anda harus memahami teori akuntansi, yaitu minimal anda bisa menjurnal.Lanjutkan membaca “Memulai Akuntansi Excel”